Pendaftaran Tes CPNS Online Tahun 2014 Segera Dibuka

loading...
Ditahun 2014 ini, pendaftaran tes CPNS akan kembali dibuka. Ada yang berbeda dengan cara pendaftarannya yaitu setiap pendafar bisa melakukan pendaftaran secara online melalui situs resmi yang disediakan oleh pemerintah.

Alur Pendaftaran Tes CPNS Online Tahun 2014

Namun perlu diketahui pendaftaran CPNS online 2014 ini masih belum dibuka, namun situs resmi terkait tempat pendaftaran tes CPNS 2014 telah tersedia yaitu di http://panselnas.menpan.go.id
Ada beberapa kriteria penting yang perlu diperhatikan dan dipersiapkan oleh para calon peserta tes CPNS, antara lain:
  1. Metode yang digunakan saat tes adalah C.A.T (Computer Assisted Test)
  2. Peserta adalah WNI berusia antara 17 s/d 35 tahun, meiliki KTP yang masih berlaku, berbadan sehat, serta memenuhi kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan
  3. Calon peserta tes wajib memiliki Email aktif
Berdasarkan informasi terbaru yang kami dapatkan, pendaftaran tes CPNS 2014 ini rencananya  baru akan dibuka pada bulan Agustus 2014. Jadi silahkan persiapkan diri Anda sejak dini dengan belajar dan berdoa dengan sungguh-sungguh. Semoga sukses!

loading...
Pendaftaran Tes CPNS Online Tahun 2014 Segera Dibuka Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Rakhmad Nursyahbandi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar