Cara Cek NUPTK Guru dan Tenaga Kependidikan Terbaru

loading...
Berikut tentang Cara Cek NUPTK Guru dan Tenaga Kependidikan Terbaru - NUPTK Guru dan Tenaga Kependidikan merupakan nomer unik atau nomer khusus per-individu untuk pendidik/guru dan tenaga kependidikan yang bersifat nasional baik untuk tenaga kependidikan negeri maupun swasta.


Fungsi dari NUPTK ini bermacam-macam yaitu untuk pemberian tunjangan khusus untuk PTK, sertifikasi guru, tunjangan fungsional guru non PNS, tunjangatn kelebihan jam mengajar, peningkatan mutu pendidik, pemberian penghargaan akhir masa bakti, pemberian beasiswa bagi anak guru berprestasi, peningkatan kualifikasi guru dari D4 ke S1, penghargaan akhir masa bakti dan sebagainya. 
Mengingat pentingnya NUPTK ini, khususnya untuk validitas data dapodik maka sebaiknya rekan-rekan guru mengecek data NUPTKnya sebelum diinput pada aplikasi dapodik tersebut.
Cara mengetahui NUPTK selain melalui situs http://nuptk.kemdikbud.go.id juga bisa menggunakan aplikasi NUPTKWebBrowser. Kelebihan aplikasi ini yaitu bersifat portable dan dapat menampilkan daftar NUPTK secara update/terbaru.
Berikut tampilannya :



Silahkan klik link berikut untuk download :

Dowload NUPTKWebBrowser

Sekian tentang Cara Cek NUPTK Guru dan Tenaga Kependidikan Terbaru, semoga bermanfaat.

loading...
Cara Cek NUPTK Guru dan Tenaga Kependidikan Terbaru Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Rakhmad Nursyahbandi

12 komentar:

Didit W mengatakan...

makasih infonya gan,,,

Rakhmad Nursyahbandi mengatakan...

@Didit WTerima kasih kunjungannya. Semoga bermanfaat.

Say of Art mengatakan...

cARA PRINT nuptk GIMANA??? BISA CALL TO SMS DI NO 085258779553... AKU BUTUH BANGAET

Anonim mengatakan...

Pak Makasih Buanget Infonya dan sangat bermanfaat, Mohon Ijin ngopi infonya ya, moga tambah sukses.

Rakhmad Nursyahbandi mengatakan...

@AGEUNGSemoga bermanfaat, terima kasih kunjungannya

anwar mengatakan...

mohon bantuan pak agar segera proses nomor nuptk saya, karena saya butuh bangat terimah kasih semoga bapak dapat di makluminya.

anwar mengatakan...

pak saya lihat di internet bahwa nama saya sudah muncul tapi nomor belum ada sampai sekarang,mohon di proses pak dan saya merasa bangga sekali dengan adanya bapak yang mau membantu saya, terimah kasih ?

Unknown mengatakan...

UNTUK PRINT NUPTK BUKA DULU NUPTK NAMA ANDA LALU DI KEYBOARD ADA PRINT SCRINT LALU MASUK KE WORD CTRL V

yuliana wening mengatakan...

pak ini saya guru mutasi antar kabupaten. dulu pas diadakan pemutakiran NUPTK saya tidak tau (terbit diunit kerja lama),karena saya sudah mutasi diunit kerja yg baru. Setelah saya cek on line nama saya malah tidak ditemukan. bagaimana solusinya pak? mksih

AZIZI mengatakan...

MF SYA GAK BSA BUKA FILE'Y KRENA GAK TAW PASSWORD'Y, BISA DIBANTU !

Anonim mengatakan...

Sekarang NUPTK Web Browser sudah tidak aktif lg / sudah dinon-aktifkan databasenya. Sekarang pindah ke alamat http://siap.web.id atau http://siapku.com , mohon dicermati oleh guru2 yang lainnya, karena masih banyak yg belum tahu. Skrg format, prosedur, dll nya berbeda dengan NUPTK Web Browser yg dulu, skrg tiap2 sekolah dikelola oleh salah satu admin/operator. Silhakan kunjungi web/situs diatas untuk informasi selengkapnya, dan disertai dengan Surat Edaran dari Menteri Disdik bahwa pengelolaan NUPTK, EDS, dsb sekarang dipusatkan di program PADAMU NEGERI

DJ.rofiko mengatakan...

pak tolong bantu saya,saya sudah 17 th jadi guru belum sertifikasi sama sekali ini bagai mana ini pak..ini no NUPTK saya tolong bantu saya 5436765666110042

Posting Komentar